Dilaporkan Hilang saat Penelitian, Mahasiswa IPB Ditemukan Tewas

MALANG, Lingkar.news – Mahasiswa Institut Pertanian Bogor (IPB) bernama Galang Edhi Swasono 920) yang dilaporkan hilang di kawasan Pulau Sempu, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang ditemukan meninggal dunia pada Jumat, 29 Desember 2023. Kepala Kantor SAR Surabaya, Muhamat Hariyadi, saat dikonfirmasi dari Kepanjen, Kabupaten Malang pada Jumat, 29 Desember 2023 mengatakan bahwa pihaknya mendapatkan laporan … Baca Selengkapnya

TKN Fanta Prabowo-Gibran Ajak Generasi Muda Lestarikan Budaya

JAKARTA, Lingkar.news – Tim Kampanye Nasional (TKN) Fanta Prabowo-Gibran menyosialisasikan pentingnya pelestarian budaya kepada anak muda di Pulau Jawa. Hal ini sebagaimana salah satu visi dan misi Asta Cita Prabowo-Gibran dalam Pilpres 2024 yang ingin memajukan kebudayaan Indonesia. “Anak muda harus peduli pada nilai-nilai kebudayaan, karena pada nilai-nilai budaya yang sudah mengakar kuat, terbentuklah jati diri bangsa,” kata … Baca Selengkapnya

Janji Tingkatkan Kualitas SDM, Ganjar-Mahfud akan Terapkan Program SMK Gratis

WONOGIRI, Lingkar.news – Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo berkomitmen untuk menggagas program sekolah menengah kejuruan atau SMK gratis untuk keluarga tidak mampu ke tingkat nasional guna mengentaskan kemiskinan serta meningkatkan kualitas sumber daya manusia di Indonesia. Sebelumnya, Ganjar telah menjalankan program serupa melalui SMKN Jawa Tengah semasa menjabat sebagai Gubernur Jawa Tengah. “Jadi, … Baca Selengkapnya

Kecelakaan di Kendal, Mobil Penjual Sayur Ringsek Tertabrak Kereta

KENDAL, Lingkarjateng.id – Perlintasan tanpa palang pintu kembali menelan korban. Kali ini terjadi di perlintasan kereta api tanpa palang pintu di Desa Pagerdawung, Kecamatan Ringinarum, Kabupaten Kendal, pada Sabtu, 30 Desember 2023. Sebuah mobil penjual sayur diduga tidak memperhatikan rambu-rambu saat hendak melintas sehingga tertabrak KA Kamandaka. Mobil bak terbuka yang berisi sayur tersebut ringsek … Baca Selengkapnya

15 Desa di Kendal Nunggak Iuran BPJS Ketenagakerjaan

KENDAL, Lingkarjateng.id – Sebanyak 165 desa di Kabupaten Kendal telah lunas membayarkan iuran BPJS Ketenagakerjaan para perangkat desanya. Namun masih ada 15 desa yang belum membayarkan sama sekali iuran BPJS Ketenagakerjaan bagi perangkat desanya. Kepala Cabang BPJS Kabupaten Kendal Agus Suyono di Kendal, baru-baru ini menyampaikan, di tahun 2023 ini sebanyak 15 desa di Kabupaten … Baca Selengkapnya

Suntik Vaksin Covid-19 Tak Lagi Gratis Mulai 2024, Kecuali Kelompok Ini

JAKARTA, Lingkar.news – Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mulai menerapkan vaksin Covid-19 berbayar pada 1 Januari 2024, untuk itu warga yang belum melengkapi vaksinasi segera mendatangi fasilitas pelayanan kesehatan pemerintah terdekat mumpung masih gratis. Hal ini disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta Ani Ruspitawati, pada Kamis, 28 Desember 2023. Ani menyebut vaksin Covid-19 berbayar … Baca Selengkapnya

Pejuang PPP Dukung Prabowo-Gibran Menang Satu Putaran Pilpres 2024

JAKARTA, Lingkar.news – Kelompok yang mengatasnamakan diri sebagai Pejuang Partai Persatuan Pembangunan (PPP) mendeklarasikan dukungan kepada calon presiden dan calon wakil presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka pada Kamis, 28 Desember 2023. Pejuang PPP juga mengatakan siap memenangkan Prabowo-Gibran dalam satu putaran pada Pilpres 2024. Koordinator Nasional Pejuang PPP, Witjaksono, saat … Baca Selengkapnya

Kampung Moderasi Beragama di Kendal Kuatkan Kerukunan Antarumat

KENDAL, Lingkarjateng.id – Kepala Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Kendal Mahrus berharap, Kampung Moderasi Beragama dapat meningkatkan keharmonisan, kerukunan, dan saling menghormati antarumat beragama. Hal ini ia sampaikan usai meresmikan Kampung Moderasi Beragama di Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal, pada Kamis, 28 Desember 2023. Kampung Moderasi Beragama, kata dia, merupakan model kampung yang mengutamakan kolaborasi … Baca Selengkapnya

Tahap Finishing, Proyek Jembatan Gantung Gempolsewu Kendal Sudah Bisa Dilewati

KENDAL, Lingkarjateng.id – Proyek Jembatan Gantung Gempolsewu, Kecamatan Rowosari, Kabupaten Kendal sudah sampai tahap finishing dan ditargetkan selesai akhir tahun 2023. Kendati begitu, jembatan sudah bisa digunakan masyarakat. Jembatan penghubung antar dusun di Kabupaten Kendal dan Batang itu dibangun menggunakan APBN dari Kementerian PUPR RI sebesar Rp3,9 miliar. Pengawas Pekerjaan Jembatan Gantung Gempolsewu, Muhamad Santri … Baca Selengkapnya

Hadapi Tahun Baru, Pertamina Pastikan Distribusi BBM di Banyumas Lancar

PURWOKERTO, Lingkar.news – PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah memastikan kelancaran distribusi bahan bakar minyak (BBM) dalam menghadapi momentum tahun baru di wilayah eks Keresidenan Banyumas. “Dalam menghadapi Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 ini, Pertamina sudah menyiapkan tim satgas. Kemudian untuk pelayanan kepada masyarakat kami pastikan stok BBM itu tersedia,” kata Sales … Baca Selengkapnya