Kekeringan di Kendal, BPBD Distribusikan 178 Ribu Liter Air Bersih di Desa Curugsewu

KENDAL, Lingkarjateng.id – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kendal terus berupaya mendistribusikan air bersih kepada masyarakat Desa Curugsewu, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal yang terdampak kekeringan dan kekurangan air bersih. Kepala BPBD Kendal Sigit Sulistyo mengatakan, pendistribusian air bersih kepada warga di Desa Curugsewu sudah dilaksanakan sejak tanggal 19 Juli 2023 lalu. “Kemarin, 6 Agustus … Baca Selengkapnya

Disperkim Ungkap 35.970 Rumah di Kendal Tidak Layak Huni

KENDAL, Lingkarjateng.id – Plt Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (Disperkim) Kendal Ali Sutariyo mengungkapkan, hingga kini masih ada sekira 35.970 unit Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Kendal yang belum direhab. Ia mengatakan rata-rata per tahunnya, hanya sekira 2.000 RTLH yang bisa ditangani oleh pemerintah. “Tahun ini dari APBN ada sebanyak 767 unit … Baca Selengkapnya

Kasus Rocky Gerung Hina Presiden Jokowi Dilimpahkan ke Bareskrim

JAKARTA, Lingkar.news – Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya  melimpahkan laporan penghinaan Presiden Joko Widodo yang dilakukan Pengamat Politik Rocky Gerung dan Ahli Hukum Tata Negara Refly Harun, kepada Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri. “Hari ini pukul 10.30 WIB untuk tiga laporan polisi (LP) yang dibuat Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polda Metro Jaya, resmi … Baca Selengkapnya

Sambut HUT RI, Ribuan Warga Lereng Merapi Kirab Bendera Merah Putih 165 Meter

BOYOLALI, Lingkar.news – Ribuan warga lereng Gunung Merapi memeriahkan HUT ke-78 Kemerdekaan RI dengan menggelar kirab budaya mengarak bendera merah putih sepanjang 165 meter di Desa Sukabumi, Kecamatan Cepogo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, pada Senin, 7 Agustus 2023. Menurut koordinator kegiatan, Suharno mengatakan bahwa, kirab budaya itu menempuh jarak sekitar 3 kilometer dan diikuti sebanyak … Baca Selengkapnya

Menhub Disebut Titip Banyak Kontraktor di Proyek DJKA, KPK: Kami akan Dalami

JAKARTA, Lingkar.news – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mempelajari dugaan soal kontraktor titipan Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi di proyek pembangunan maupun peningkatan jalur kereta api di sejumlah daerah. Hal tersebut diungkap Direktur Prasarana Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan, Harno Trimadi saat menjadi saksi dalam sidang dugaan suap pejabat DJKA di Pengadilan Tipikor Semarang, … Baca Selengkapnya

Inovasi Baru, Diskominfo Kudus Tingkatkan Efektivitas Layanan Publik dengan SIMTARIBADA dan SOC

KUDUS, Lingkar.news – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah terus berinovasi untuk mengoptimalkan pelayanan publik di wilayah setempat. Terbaru, Diskominfo Kudus meluncurkan Sistem Inventarisasi Barang Daerah (SIMTARIBADA) dan Security Operation Center (SOC) di Command Center, pada Jumat, 4 Agustus 2023. Peluncuran kedua inovasi tersebut pun dilakukan langsung oleh Kepala Diskominfo Kudus, Dwi … Baca Selengkapnya

Ditanya soal RAB Proyek Jalan Sokopuluhan, Pj Bupati Henggar: Itu Internal!

PATI, Lingkar.news – Aksi arogansi oknum Perangkat Desa Sokopuluhan, Kecamatan Pucakwangi, Pati yang memukul salah satu warganya, karena cekcok terkait pembangunan jalan pun akhirnya masuk ke ranah hukum. Warga mencurigai adanya dugaan mark up proyek jalan Sokopuluhan, karena jalan yang masih bagus nekat diaspal tanpa ada papan pengumuman pengerjaan proyek. Selain itu, tak warga juga mempertanyakan … Baca Selengkapnya

Usut Kasus Suap, Kantor Basarnas Digeledah Penyidik Puspom TNI dan KPK

JAKARTA, Lingkar.news – Penyidik Puspom TNI dan KPK menggeledah Kantor Basarnas di Jakarta, pada Jumat, 4 Agustus 2023 terkait kasus suap yang melibatkan Kepala Basarnas Marsekal Madya TNI Henri Alfiandi (HA), Koorsmin Kabasarnas Letkol Adm. Afri Budi Cahyanto (ABC), dan tiga pemberi suap. Penggeledahan itu berlangsung pada Jumat, 4 Agustus 2023 pukul 10.00 WIB dan … Baca Selengkapnya

Polemik Pembangunan Jalan di Sokopuluhan Pati, BPD: Kami Tidak Tahu Kapan Perbaikan Dilakukan

PATI, Lingkar.news – Proyek pembangunan jalan bermasalah di Desa Sokopuluhan, Kecamatan Pucakwangi, Kabupaten Pati yang tengah mendapatkan sorotan banyak pihak ternyata dalam perencanaannya tidak melibatkan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) setempat. Anggota BPD Sukopuluhan, Moh Mukhlis mengaku dirinya bersama anggota BPD lainnya tidak dilibatkan dalam menyusun rencana pembangunan jalan tersebut. Hal ini ia sampaikan kepada wartawan … Baca Selengkapnya

Sidang Kasus Suap Proyek DJKA Kemenhub, Saksi Ungkap Banyak Kontraktor Titipan Menhub

SEMARANG, Lingkar.news – Direktur Prasarana Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan Harno Trimadi menyebut banyak kontraktor titipan Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi, di proyek pembangunan maupun peningkatan jalur KA di sejumlah daerah. Hal tersebut disampaikan Harno Trimadi saat menjadi saksi dalam sidang dugaan suap pejabat Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan di Pengadilan Tipikor Semarang, … Baca Selengkapnya