Raih Penghargaan dari Kemenkeu, Kabupaten Jepara Dapat Insentif Rp 24,4 M
JEPARA, Lingkar.news – Kabupaten Jepara kembali meraih prestasi yang membanggakan. Kini, Kabupaten Jepara mendapat penghargaan dan apresiasi dari Kementerian Keuangan (Kemenkeu). Diketahui, Kabupaten Jepara memperoleh alokasi insentif fiskal kinerja tahun berjalan kategori peningkatan kesejahteraan masyarakat tahun 2023 sebesar Rp 24,4 miliar. Kabupaten Jepara berhasil meraih empat kategori yaitu kinerja penghapusan kemiskinan ekstrem, kinerja penurunan stunting, … Baca Selengkapnya