Wapres Ma’ruf Amin Harap NU Mampu Adaptasi dengan Perubahan Zaman

JAKARTA, Lingkar.news – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin menegaskan, Nahdlatul Ulama harus bertransformasi dan beradaptasi sesuai perkembangan zaman agar dapat terus berkontribusi terhadap bangsa dan negara. Hal ini disampaikan oleh Wapres dalam ucapan selamat secara daring atas Peringatan Satu Abad NU yang diselenggarakan oleh Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Provinsi Banten di Jakarta, pada Selasa, … Baca Selengkapnya

Ditanya soal Macet Juwana, PWI Jateng : Ganjar telah Merendahkan Martabat Wartawan

SEMARANG, LINGKAR – Pernyataan nyeleneh dari Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo yang keluar saat wartawan Lingkar TV menanyakan tindak lanjut penanganan macet di Jalan Juwana-Batangan, Kabupaten Pati, kemarin sangat disayangkan oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Tengah.  Dikatakan Wakil Ketua PWI Jateng Bidang Pembelaan Wartawan, Zaenal Abidin Petir, jawaban Ganjar yang ditanya solusi penanganan macet Juwana malah balik bertanya, “Persmu … Baca Selengkapnya

Temui Anies Baswedan dan Tim Koalisi Perubahan, AHY: 3 Partai Solid

JAKARTA, Lingkar.news – Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu dijadwalkan bertemu Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh di Tower NasDem, Jakarta, pada Jumat, 3 Februari 2023. “Silaturahmi, ngobrol yang ringan-ringan,” kata Wakil Ketua Majelis Syuro PKS Sohibul Iman di Kantor NasDem, Jakarta, pada Kamis, 2 Februari 2023. Ia menegaskan bahwa, kunjungan elite PKS ke NasDem bukan … Baca Selengkapnya

Wakil Ketua PWNU Jatim Dinilai Sibuk Kecam Sana-sini Usai Sebut Harlah NU Ditunggangi Politik

JAKARTA, Lingkar.news – Wakil Sekjen PBNU Sulaeman Tanjung menyesalkan pernyataan Wakil Ketua PWNU Jawa Timur Abdussalam Shohib (Gus Salam) yang menyatakan, puncak Hari Lahir Nahdlatul Ulama ditunggangi kepentingan politik. “Salam Shohib (Abdussalam Shohib) itu Pengurus Wilayah NU Jatim. Harusnya ikut mengayubagyo, cancut taliwondo bergotong royong membantu kepanitiaan harlah, bukan malah menyerang kiri kanan,” ungkap Sulaeman dalam keterangannya … Baca Selengkapnya

Dukung Anies Baswedan Jadi Presiden, 3 Kelompok Relawan Luncurkan Sekber KIB

JAKARTA, Lingkar.news – Tiga kelompok relawan bakal calon presiden Anies Baswedan meluncurkan Sekretariat Bersama (Sekber) Kuning Ijo Biru (KIB) di Jakarta, pada Rabu, 1 Februari 2023. Ketua Umum Koordinator Nasional (Kornas) Go-Anies, Sirajuddin Abdul Wahab mengatakan, Sekber KIB diluncurkan tiga kelompok relawan, yakni Go Anies, Amanat Indonesia, dan Forum Ka’bah Membangun. Kesepakatan itu ditandatangani Koordinator … Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Tanggapi Usulan Cak Imin soal Penghapusan Jabatan Gubernur

JAKARTA, Lingkar.news – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, penghapusan jabatan gubernur akan membuat rentang kontrol atau pengaturan dari pusat ke bupati atau wali kota terlalu jauh. Hal itu disampaikan Presiden Jokowi menyikapi usulan Ketua Umum DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar atau yang akrab disapa Cak Imin, agar jabatan gubernur ditiadakan lagi pemilihannya pada … Baca Selengkapnya

Usul Jabatan Gubernur Ditiadakan, PKB bakal Bentuk Tim Kajian Khusus

JAKARTA, Lingkar.news – Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar mengusulkan jabatan gubernur dihapus. Dia menilai, keberadaan gubernur terlampau tidak efektif dan disertai alokasi anggaran besar. “Tahap pertama ditiadakan karena fungsi gubernur hanya penyambung antara pemerintah pusat dan daerah,” ungkap Cak Imin, sapaan akrabnya, saat memberikan sambutan pada Sarasehan Nasional Satu Abad Nahdlatul Ulama … Baca Selengkapnya

Bawaslu dan KASN Kuatkan Sinergi Jaga Netralitas ASN dalam Pemilu 2024

JAKARTA, Lingkar.news – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) bersama Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) menandatangani perjanjian kerja sama pengawasan netralitas ASN dalam Pemilu dan Pemilihan Serentak 2024. “Penandatanganan kerja sama ini adalah yang sangat penting bagi kami dalam melakukan pengawasan, ini akan dipergunakan sebagai pedoman pengawasan di lapangan,” kata Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja di … Baca Selengkapnya

Menpan RB Beri Klarifikasi soal Anggaran Penanganan Kemiskinan yang Habis untuk Rapat

JAKARTA, Lingkar.news – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Abdullah Azwar Anas menegaskan, sebagian program kemiskinan belum berdampak optimal. Akan tetapi, ia menegaskan bahwa itu bukan karena semua anggaran penanganan kemiskinan tersedot untuk rapat dan studi banding kemiskinan. “Jadi begini, setelah kita pilah, ada sejumlah instansi, terutama di beberapa daerah yang program kemiskinannya belum … Baca Selengkapnya

KPU Kulon Progo Gelar Sosialisasi TPS Khusus Jelang Pemilu 2024

KULON PROGO, Lingkar.news – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, melakukan sosialisasi tempat pemungutan suara (TPS) khusus Pemilu 2024 di RSUD Wates dan Universitas Negeri Yogyakarta Wates, pada Senin, 30 Januari 2023. “Selain itu, kami akan melakukan kunjungan ke PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Yogyakarta, Rutan Kelas II B Wates, … Baca Selengkapnya