Duh, Sampah Berserakan di Jalan Kecamatan Patebon Kendal

KENDAL, Lingkarkendal.com – Pemandangan tak elok juga bau tak sedap tumpukan sampah terlihat di sepanjang jalan perbatasan Desa Bulugede dan Desa Tambakrejo, Kecamatan Patebon, Kabupaten Kendal. Kondisi tersebut terkadang juga diperparah dengan limpasan air dari saluran irigasi akibat tersumbat sampah. Sejatinya jalan tersebut tidak jauh dari rumah dinas Bupati Kendal dan lumayan ramai karena menjadi […]