Petani di Kendal Sebut Harga Gabah Mulai Turun, Tapi Beras Masih Mahal

KENDAL, Lingkarjateng.id – Harga gabah basah di Kabupaten Kendal berangsur turun selama sepekan terakhir menjelang masa panen raya di sejumlah wilayah seperti Kecamatan Pegandon, Ngampel, dan Brangsong. Namun, harga beras saat ini masih tinggi berkisar Rp15.000 per kilogram. Salah satu petani dari Brangsong, Muhsin, menuturkan harga gabah kini turun hingga Rp670.000 per kuintal, sedangkan sebelumnya … Baca Selengkapnya

Raup Suara Tinggi, Caleg Golkar Firnando H Ganinduto Diprediksi Lolos ke Senayan

KENDAL, Lingkarjateng.id – Firnando H Ganinduto, calon legislator (caleg) Partai Golkar diprediksi lolos ke Senayan.  Berdasarkan hasil penghitungan suara pemilihan umum (pemilu), Firnando meraup suara terbanyak 63.881 selisih 602 suara dari rekan satu partai Jacobus yang mendapat 63.279. Firnando yang merupakan kakak kandung Bupati Kendal Dico M. Ganinduto, mendapatkan suara tertinggi di daerah pemilihan Jateng … Baca Selengkapnya

Bahan Pokok Serba Mahal, Warga Kendal Serbu Bazar Sembako Murah

KENDAL Lingkarjateng.id – Kenaikan harga sejumlah bahan pokok membuat masyarakat kesulitan memenuhi kebutuhan. Kondisi tersebut memantik simpati lembaga Qolbun Salim dengan menggelar bazar sembako murah. Bazar sembako murah dikemas dalam kegiatan Parade Tarhib Ramadhan Qolbun Salim di Kawasan Islamic Centre Yayasan Tahfidz Mutiara Hati, Kaliwungu Selatan, Kabupaten Kendal. Paket sembako murah yang disediakan itu berisi … Baca Selengkapnya

Penghitungan Perolehan Suara Pemilu 2024, Ini Catatan Bawaslu Kendal

KENDAL, Lingkarjateng.id – Proses Penghitungan Perolehan Suara Pemilu 2024 tingkat Kabupaten Kendal selesai digelar. Rapat Pleno yang di gelar KPU Kabupaten Kendal selama tiga hari dari 28 Maret-1 April 2024. Ketua KPU Kabupaten Kendal Khasanudin bersyukur karena pelaksanaan dari pelaksanaan pencoblosan hingga penghitunga di tingkat Kabupaten tidak ada kendala yang berarti. “Syukur Alhamdulillah pelaksanaan tahapan … Baca Selengkapnya

Geger! Warga Pasang Baliho Bertuliskan “Bawaslu Merusak Pemilu”, Begini Tanggapan Bawaslu Kendal

KENDAL, Lingkarjateng.id – Di saat Rapat Pleno Penghitungan Perolehan Suara KPU Kabupaten Kendal muncul baliho bertuliskan “Rusaknya Pemilu, Itu Sebagian Besar Karena Ulah Bawaslu, Pilkada Kendal Nanti Mending Bawaslu Tidur Saja !!!!”. Baliho itu awalnya ada di depan Kantor Bawaslu Kendal, namun tidak berselang lama sudah tidak ada. Ketua Bawaslu Kabupaten Kendal Hevi Indah Oktaria … Baca Selengkapnya

Lomba MTQ Kendal, Camat Gemuh Harapkan Peserta Tampilkan yang Terbaik

KENDAL, Lingkarjateng.id – Kecamatan Gemuh menghadirkan 28 peserta terbaik untuk Lomba MTQ ke XXX Tingkat Kabupaten Kendal yang diselenggarakan di MAN Kendal, Kamis, 29 Februari 2024. Pemerintah Kecamatan Gemuh juga mengirim para guru pendamping untuk memberikan dukungan moril terhadap para peserta agar mampu mengikuti lomba dengan baik. Camat Gemuh, Kartini, menyatakan harapannya agar para wakil dari … Baca Selengkapnya

Meski Persiapan Singkat, Kecamatan Gemuh Mantap Kirim Delegasi Ikut Ajang MTQ Kendal ke XXX

KENDAL, Lingkarjateng.id – Persiapan  Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Tingkat Kabupaten Kendal ke XXX  berlangsung hari ini, Kamis, 29 Februari 2024 di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Kendal.  Pemerintah Kecamatan Gemuh sebelumnya melakukan rapat koordinasi yang dihadiri oleh berbagai pihak terkait.  Hal itu disampaikan Camat Gemuh, Kartini saat ditemui di ruang Ngesti Widhi Kabupaten Kendal, pada Kamis, 29 … Baca Selengkapnya

Musrenbang Kecamatan Boja Digelar, Rumuskan Program untuk Sejahterakan Masyarakat 

KENDAL, Lingkarjateng.id – Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) kembali digelar di Kecamatan Boja, Kabupaten Kendal, pada Rabu, 28 Februari 2024,  Musrenbang bertujuan untuk membahas Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) tahun 2025 guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Kegiatan tahunan ini merumuskan program prioritas berdasarkan usulan dari masyarakat melalui pemerintah desa. Selanjutnya, hasil Musrenbang akan dibawa ke tingkat Kabupaten … Baca Selengkapnya

Ketua BMI Kendal, Kader Baru PDI Perjuangan yang Raup Suara Tinggi di Dapil 4

KENDAL, Lingkarjateng.id – PDI Perjuangan Kabupaten Kendal mendapat tantangan besar dalam Pemilu 2024. Sebagai partai pemenang ke dua dalam Pemilu lima tahun lalu, persaingan politik sangat ketat di Pemilu Serentak tahun 2024. Meski demikian, munculnya beberapa kader muda yang mendapatkan suara terbanyak muncul di beberapa daerah pemilihan di Kendal. Kader-kader muda ini membawa harapan besar … Baca Selengkapnya

Diresmikan Bupati Dico, RTH Boja Kendal Pertahankan Situs Cagar Budaya

KENDAL, Lingkarjateng.id – Kecamatan Boja merupakan pusat eks kewedanan atau Kantor Pembantu Bupati pada zaman kolonial Belanda. Tidak mengherankan apabila di lokasi tersebut banyak dijumpai bangunan cagar budaya. Menyadari hal itu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kendal dibawah kepemimpinan Bupati Dico Ganinduto telah merubah situs cagar budaya tersebut menjadi Ruang Terbuka Hijau (RTH). Bupati Dico usai meresmikan … Baca Selengkapnya