Wacana Penundaan Pemilu 2024, KPU Kendal Ikut Kebijakan Pusat

KENDAL, Lingkarjateng.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kendal akan mengikuti apa yang menjadi kebijakan KPU Republik Indonesia terkait wacana penundaan pelaksanaan Pemilihan Umum atau Pemilu 2024. Diketahui, sebelumnya Pengadilan Negeri jakarta Pusat telah mengabulkan gugatan perdata yang diajukan oleh Partai Prima untuk tidak melaksanakan sisa tahapan Pemilu 2024. PN Jakarta juga menghukum KPU RI … Baca Selengkapnya

Siapkan RKPD 2024, Pemkab Kendal Selaraskan Hasil Musrenbang

KENDAL, Lingkarjateng.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kendal melalui Badan Perencanaan, Penelitian, dan Pengembangan (Baperlitbang) Kabupaten Kendal menggelar Forum Lintas Perangkat Daerah dalam rangka Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Kendal tahun 2024 di Ruang Abdi Praja Setda Kendal pada Kamis, 2 Maret 2023.  Kegiatan dibuka oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kendal, Sugiono dan dihadiri para … Baca Selengkapnya

Bupati Dico Targetkan 8 Program Prioritas di Kendal Selesai Tahun Ini

KENDAL, Lingkarjateng.id – Delapan program prioritas menjadi target pencapaian satu tahun ke depan dari kepemimpinan Bupati Kendal, Dico M Ganinduto. Program prioritas tersebut meliputi revitalisasi Masjid Agung Kendal, Pembangunan Gor/sport center, pembangunan RTH (Ruang Terbuka Hijau) Kaliwungu, pembangunan RTH Boja. Selanjutnya, pembangunan Pasar Weleri I, revitalisasi obyek wisata Curugsewu, pembangunan Kantor Kaliwungu Selatan dan penyempurnaan … Baca Selengkapnya

Dorong UMKM Naik Kelas, Disdagkop UKM Kendal Bantu Urus Izin Usaha

KENDAL, Lingkarjateng.id – Berdasarkan data Dinas Perdagangan Koperasi (Disdagkop) dan UKM Kendal, jumlah pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) di Kendal ada sekitar 44 ribu. Data tersebut meningkat dua kali lipat dibandingkan tahun sebelumnya yakni sekitar 23 ribu pelaku UMKM. Kepala Disdagkop dan UKM Kendal, Ferinando Rad Bonay, menjelaskan bahwa dari 44 ribu pelaku UMKM … Baca Selengkapnya

Tingkatkan Layanan Masyarakat, Bupati Kendal Minta PDAM Terus Berinovasi

KENDAL, Lingkarjateng.id – Bupati Kendal, Dico M Ganinduto, meminta Perumda PDAM Tirto Panguripan Kendal untuk selalu memberikan respons cepat dalam menanggapi permasalahan dari masyarakat. Hal itu disampaikan Bupati Dico saat menghadiri rangkaian peringatan HUT ke-37 Perumda PDAM Tirto Panguripan Kendal dalam kegiatan Jalan Sehat Bersama Bupati Kendal di Lapangan Sambongsari Kecamatan Weleri pada Minggu, 26 … Baca Selengkapnya

Wisatawan Tembus 1,7 Juta, Pemkab Kendal Tingkatkan Revitalisasi Pariwisata

KENDAL, Lingkarjateng.id – Jumlah wisatawan tahun 2022 yang mengunjungi Kabupaten Kendal berjumlah sekitar 1,7 juta wisatawan. Jumlah tersebut menurut Bupati Kendal, Dico M Ganinduto, menjadi sejarah tertinggi sepanjang masa. Bupati Dico menyampaikan bahwa jumlah kunjungan wisata tahun 2022 tersebut angkanya jauh lebih tinggi dibandingkan sebelum pandemi Covid-19. Yakni berada di kisaran 1,2 juta pengunjung. “Kalau … Baca Selengkapnya

DPRD dan Bupati Kendal Setujui Raperda Pengelolaan Keuangan Daerah

KENDAL, Lingkarjateng.id – Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pengelolaan Keuangan Daerah Kabupaten Kendal telah disetujui dalam Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kendal pada Kamis, 23 Februari 2023. Bupati Kendal, Dico M. Ganinduto, berharap semua program bisa segera dilaksanakan usai Paripurna Tentang Pengharmonisasian Pembulatan dan Pemantapan Konsepsi Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Kendal. Raperda … Baca Selengkapnya

Ditanya Maju Pilgub 2024 Bareng Gibran, Bupati Dico: Tunggu Arahan Partai

KENDAL,Lingkarjateng.id – Bupati Kendal, Dico M Ganinduto mengaku pertemuannya dengan Wali Kota Surakarta, Gibran Rakabuming Raka, di Rumah Dinas Loji Gandrung, Surakarta pada Rabu , 22 Februari 2023 hanya sekedar mampir dan bersilaturahmi. Hal ini disampaikan Bupati Dico usai mengikuti Rapat Paripurna bersama anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kendal di Kantor DPRD Kendal pada … Baca Selengkapnya

Percepat Penurunan Stunting, Wabup Kendal Minta Camat Lapor Berkala

KENDAL, Lingkarjateng.id – Wakil Bupati Kendal, Windu Suko Basuki sekaligus Ketua Tim Pelaksana Percepatan Stunting (TPPS) meminta seluruh camat se-Kabupaten Kendal melakukan inovasi dalam mempercepat penurunan angka stunting di Kabupaten Kendal. Wabup Basuki meminta para camat sebagai Ketua TPPS dapat menggerakkan tugas dan fungsi segenap anggota TPPS kecamatan dan desa/kelurahan agar dapat mengidentifikasi serta merumuskan … Baca Selengkapnya

Dinilai Jadi Kader Terbaik PKB, Ketua DPRD Kendal Diusung Maju Pilbup 2024

KENDAL, Lingkarjateng.id – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Kendal memberangkatkan 60 orang Laskar Bahurekso dan seluruh Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) untuk bergabung bersama dengan 4.000 orang Laskar Konsolidasi Akbar PKB di Kota Semarang pada Senin, 20 Februari 2023. Ketua DPC PKB Kendal sekaligus Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kendal, Muhammad … Baca Selengkapnya