PD MES Kendal dan YPPEI Arrisalah Gelar Bagi Takjil dan Buka Bersama

KENDAL, Lingkarkendal.com – Pengurus Daerah Masyarakat Ekonomi Syariah (PD MES) Kendal bekerja sama dengan Yayasan Pendidikan dan Pelatihan Ekonomi Islam (YPPEI) Arrisalah menggelar kegiatan berbagi takjil dan buka puasa bersama di kawasan Alun-Alun Kabupaten Kendal, Sabtu, 15 Maret 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya PD MES Kendal dalam memperkuat semangat berbagi di bulan suci … Baca Selengkapnya

Bikin Jalan 4 Desa Rusak, Pengusaha Stockpile di Kendal Janji Perbaiki Sebelum Lebaran

KENDAL, Lingkarkendal.com – Para pengusaha stockpile di Kecamatan Weleri, Kabupaten Kendal, berjanji untuk memperbaiki jalan rusak akibat aktivitas dump truk pengangkut pasir sebelum Hari Raya Idul Fitri 2025. Hal itu menjadi salah satu kesepakatan hasil musyawarah terkait perawatan jalan Kabupaten Kendal untuk kepentingan umum akibat aktivitas dump truk stockpile yang berdampak pada rusaknya jalan di … Baca Selengkapnya

Safari Ramadhan, Bupati dan Wakil Bupati Kendal Tampung Masukan Warga

KENDAL, Lingkarkendal.com – Safari Ramadhan Bupati dan Wakil Bupati Kendal yang dilaksanakan di 21 titik lokasi selama bulan Ramadhan menjadi salah satu bentuk menerima masukan dan aspirasi serta mendekatkan diri dengan masyarakat. Salah satunya, saat ini yang menjadi tujuan dari Safari Ramadhan yakni Masjid Darusalam, Desa Sumberagung, Kecamatan Weleri, Kabupaten Kendal, Kamis 13 Maret 2025. … Baca Selengkapnya

Tak WFA, ASN Kepala OPD Pemkab Kendal Tetap Ngantor Jelang Lebaran

KENDAL, Lingkarkendal.com – Penerapan work from anywhere (WFA) bagi aparatur sipil negara (ASN) selama empat hari sebelum lebaran tidak berlaku untuk pimpinan dan kepala organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Kendal. Penjabat (Pj.) Sekda Kendal, Agus Dwi Lestari, mengatakan bahwa para pimpinan harus selalu siaga dan berkoordinasi dalam menghadapi potensi apa pun … Baca Selengkapnya

Ratusan Lansia dan Disabilitas di Kendal Dapat Bansos KJS dari Pemprov Jateng

KENDAL, Lingkarkendal.com – Sebanyak 610 warga fakir miskin tidak produktif di Kabupaten Kendal yang belum mendapatkan program perlindungan sosial dari pemerintah pusat menerima bantuan sosial (bansos) program Kartu Jateng Sejahtera (KJS) tahap pertama dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah (Jateng) pada Kamis, 13 Maret 2025. Penyerahan bantuan sosial KJS itu dilaksanakan di Aula Kecamatan Ringinarum, … Baca Selengkapnya

Polres Kendal dan Brimob Polda Jateng Musnahkan 23 Kg Bubuk Mesiu Ilegal

KENDAL, Lingkarkendal.com – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Kendal bersama tim dari Satuan Brimob Polda Jawa Tengah (Jateng) melaksanakan pemusnahan barang bukti berupa bubuk mesiu jenis black powder sebanyak 23 kilogram (kg). Kegiatan ini berlangsung pada Rabu, 12 Maret 2025, pukul 09.00 WIB dan dilakukan dengan metode disposal untuk memastikan penghancuran total barang bukti. Kasat … Baca Selengkapnya

Sejumlah Titik Rawan Bencana, Pemkab Kendal Siaga Sambut Mudik Lebaran

KENDAL, Lingkarkendal.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kendal menyiagakan personel dan sarana prasarana pendukung dalam menghadapi lonjakan arus mudik dan arus balik Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah. Penjabat (Pj.) Sekda Kabupaten Kendal, Agus Dwi Lestari, menegaskan bahwa pihaknya akan terus berkoordinasi dengan stakeholder terkait dalam mendukung kelancaran dan kesuksesan arus mudik maupun arus balik, terutama … Baca Selengkapnya

Pengangkatan CPNS dan PPPK Pemkab Kendal Tunggu Keputusan BKN

KENDAL, Lingkarkendal.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kendal masih menunggu kepastian dari Badan Kepegawaian Nasional (BKN) terkait penundaan pengangkatan calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK). “Prinsipnya, untuk pengangkatan CPNS dan PPPK, kami masih menunggu keputusan dari BKN RI,” kata Penjabat (Pj.) Sekda Kendal, Agus Dwi Lestari pada Rabu, 12 Maret … Baca Selengkapnya

Pemkab Kendal Minta Sekolah yang Ingin Adakan Study Tour Penuhi Sejumlah Syarat

KENDAL, Lingkarkendal.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kendal masih mengizinkan sekolah di wilayah setempat untuk mengadakan study tour. Wakil Bupati (Wabup) Kendal, Benny Karnadi, menyebut sekolah masih masih diperbolehkan mengadakan study tour selama memenuhi persyaratan yang ketat. “Persoalannya kalau namanya study tour tapi isinya fun tour. Study tour kan ada pembelajarannya di tour itu, kalau fun … Baca Selengkapnya

Investor Tertarik Kelola Sampah di TPA Darupono Kendal

KENDAL, Lingkarkendal.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kendal saat ini tengah dalam proses untuk menjalin kerjasama dengan investor yang tertarik mengolah sampah di TPA Darupono. “Ada berita baik, ada investor yang mau bekerja sama mengelola sampah,” ujar Bupati Kendal, Dyah Kartika Permanasari, pada Selasa, 11 Maret 2025. Bupati Kendal yang akrab disapa Mbak Tika itu mengungkapkan … Baca Selengkapnya