Bupati Harap Festival Megengan dan Kirab Budaya Jadi Pemantik Hidupkan Seni Budaya Demak

DEMAK, Lingkar.news – Festival Megengan dan Kirab Budaya Kota Wali tahun 2024 telah digelar di kawasan Alun-Alun Demak, Jawa Tengah, pada Senin, 11 Maret 2024. Acara ini berlangsung meriah dan berjalan lancar. Bupati Demak Eisti’anah menyampaikan bahwa, Megengan merupakan salah satu tradisi untuk menyambut datangnya Bulan Ramadhan. Tidak hanya itu, lanjutnya, Festival Megengan sarat akan … Baca Selengkapnya

Pemkab Kendal Gelar Tadarus Al-Quran One Day One Juz selama Ramadhan

KENDAL, Lingkarjateng.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kendal kembali menggelar Tadarus Al-Quran One Day One Juz selama bulan Ramadhan 1445 Hijriah/2024  Masehi. Tadarus Al-Quran itu digelar di Pendopo Tumenggung Bahurekso Setda Kendal, pada Rabu, 13 Maret 2024. Sekretaris Daerah Kendal, Sugiono mengatakan, kegiatan Tadarus Al-Quran One Day One Juz ini dilaksanakan mulai Rabu, 13 Maret 2024 … Baca Selengkapnya

Renovasi Masjid Agung Kendal Diperkirakan Bisa Difungsikan saat Idul Fitri 1445 H

KENDAL, Lingkarjateng.id – Penyelesaian renovasi Masjid Agung Kendal masih berlangsung hingga awal bulan Ramadhan 1445 Hijriah, namun pada lebaran nanti diperkirakan sudah dapat difungsikan.   Sekretaris Daerah Pemerintah Kabupaten Kendal, Sugiono, mengatakan secara struktur pembangunan Masjid Agung Kendal yang dilaksanakan sejak akhir Desember 2022 silam tersebut telah selesai seluruhnya. “Alhamdulillah secara struktur sudah selesai semua. … Baca Selengkapnya

PP Tata Kelola ASN Ditarget Selesai April, Bakal ada Rekrutmen 3 Kali Setahun

Jakarta, LINGKAR– Rancangan Peraturan Pemerintah yang membahas tata kelola alias manajemen aparatur sipil negara (ASN) mendekati hasil akhir dimana aspek-aspek substansi dalam aturan tersebut sudah 100 persen terpenuhi. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Abdullah A Anas, mengatakan, aturan yang ditargetkan terbit pada akhir April 2024 ini diharapkan bisa implementatif dan bisa merangkul talenta terbaik bangsa untuk … Baca Selengkapnya

Pengamat Politik: Gibran Berpeluang Pimpin Partai Golkar

Jakarta, Lingkar.news – Muhammad Qodari, Direktur Eksekutif Indo Barometer yang sekaligus pengamat politik menyebut putra Jokowi Gibran Rakabuming Raka berpeluang jadi Ketua Umum Partai Golkar. “Sebagai partai besar, tentu Golkar partai yang sangat menarik untuk dibahas dan didiskusikan. Karena itu dikaitkan dengan Pak Jokowi sebagai calon potensial untuk menjadi ketua umum Golkar ke depan,” katanya … Baca Selengkapnya

Rutin Dilatih Berbahasa Inggris, Sejumlah Siswa SD di IKN Ikuti FEF

Jakarta, LINGKAR – Otorita IKN (OIKN) melaksanakan program Friday English Fun atau FEF di sejumlah SD dalam rangka meningkatkan minat belajar bahasa Inggris bagi pelajar tingkat Sekolah Dasar (SD) sekitar Ibu Kota Nusantara (IKN). “Friday English Fun atau Jumat bahasa Inggris yang menyenangkan, dilakukan secara rutin terhadap pelajar di wilayah IKN, Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam … Baca Selengkapnya

Tempat Hiburan di Semarang Tetap Buka Selama Ramadhan, Hanya Diatur Jam Operasional

Semarang, LINGKAR – Pemerintah Kota Semarang mengatur jam operasional terhadap usaha dan tempat hiburan selama Ramadhan 1445 Hijriah, termasuk tutup pada dua hari pertama memasuki bulan puasa. Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu, di Semarang, Senin, menjelaskan aturan itu telah disosialisasikan dengan baik oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Semarang. Aturan tersebut tertuang dalam Surat … Baca Selengkapnya

Sekda Kendal Ajak Masyarakat Saling Hormati Perbedaan Awal Ramadhan

KENDAL, Lingkarjateng.id – Sekda Kendal, Sugiono meminta masyarakat di Kabupaten Kendal saling menghormati dan menjaga ketenteraman serta kenyamanan dalam beribadah di tengah perbedaan awal puasa tahun 2024 ini. Seperti diketahui, Pemerintah telah menetapkan 1 Ramadhan 1445 Hijriah jatuh pada Selasa, 12 Maret 2024. Sedangkan Muhammadiyah menetapkan awal Ramadhan pada Senin, 11 Maret 2024. Untuk itu, … Baca Selengkapnya

KPU Provinsi Papua Barat Umumkan 35 Caleg Terpilih, Ini Daftarnya

Manokwari, Lingkar.news – KPU Provinsi Papua Barat umumkan nama-nama caleg terpilih untuk DPRD provinsi setelah menyelesaikan rapat pleno terbuka ​​​​​rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara Pemilu 2024. Ketua KPU Provinsi Papua Barat Paskalis Semunya di Manokwari, Senin (11/3), mengatakan 35 orang calon anggota DPRD Provinsi Papua Barat itu berasal dari 13 partai politik yang terpilih dari … Baca Selengkapnya

Isu Larangan Pengeras Suara Saat Ramadhan, Ini Kata Jubir Kemenag

Jakarta, LINGKAR – Juru Bicara Kementerian Agama (Kemenag) Anna Hasbie menegaskan bahwa edaran pedoman penggunaan pengeras suara tidak melarang penggunaannya dan membatasi syiar Ramadhan. “Edaran ini tidak melarang menggunakan pengeras suara. Silakan Tadarrus Al Quran menggunakan pengeras suara untuk jalannya syiar. Untuk kenyamanan bersama, pengeras suara yang digunakan cukup menggunakan speaker dalam,” kata Anna Hasbie dalam … Baca Selengkapnya