Libur Panjang Februari 2024, Purbalingga Antisipasi Lonjakan Wisatawan

PURBALINGGA, Lingkar.news – Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Dinporapar) Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, mengantisipasi kemungkinan terjadinya lonjakan wisatawan pada libur panjang akhir pekan 8-11 Februari yang berkaitan dengan peringatan Isra Miraj, cuti bersama, dan Tahun baru Imlek. Kepala Bidang Pariwisata Dinporapar Purbalingga, Sumarsono, pada Rabu, 31 Januari 2024 mengatakan bahwa pihaknya sudah melakukan koordinasi dengan … Baca Selengkapnya

Kades di Jateng Rencanakan Geruduk DPR RI Hari Ini

GROBOGAN, Lingkar.news – Ratusan Kepala Desa (Kades) di Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, bertolak menuju ke Gedung Parlemen Senayan Jakarta untuk melakukan aksi unjuk rasa yang digelar pada hari ini Rabu, 31 Januari 2024. “Sesuai rencana sebanyak 273 kades akan berangkat ke Jakarta hari ini (Selasa, 30 Januari 2024),” kata salah satu kades di Grobogan, Eka … Baca Selengkapnya