Pemkab Kudus Siagakan 2 Pompa Air untuk Tangani Banjir

KUDUS, Lingkar.news – Upaya penanganan banjir juga terus dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kudus. Bupati Kudus HM Hartopo menyampaikan, pihaknya telah menyiagakan dua pompa untuk menyedot banjir. Hal ini dilakukan untuk mengurangi genangan air yang telah merendam pemukiman warga. Bupati Hartopo mengatakan, awalnya ada tiga pompa yang disiagakan untuk penanganan banjir. Namun, salah satu pompa … Baca Selengkapnya

Sipon, Istri Aktivis HAM Wiji Thukul Meninggal Dunia Akibat Serangan Jantung

SURAKARTA, Lingkar.news – Dyah Sujirah istri aktivis hak asasi manusia (HAM) sekaligus penyair Widji Widodo atau Wiji Thukul, meninggal dunia di usia 55 tahun akibat serangan jantung di RS Hermina, Surakarta, pada Kamis, 5 Januari 2023. Jenazah ibu dari Fajar Merah dan Fitri Nganti Wani itu, dimakamkan di TPU Purwoloyo, Kelurahan Pucangsawit, Kecamatan Jebres, Kota Surakarta, Jawa Tengah pada … Baca Selengkapnya

Dipanggil untuk Pemeriksaan, Oknum Wartawan di Pati Mangkir

PATI, Lingkar.news – Kasus oknum wartawan yang melakukan pemerasan terhadap petugas SPBU terus berlanjut. Sebulan pasca pelaporan, kuasa hukum Nimerodi Gulo kembali mendatangi Mapolresta Pati guna menanyakan kelanjutan dari kasus yang tengah dikawalnya tersebut. Dirinya menjelaskan, saat ini penanganan kasus sudah ditingkatkan. Begitu pun dengan terlapor A yang sudah dipanggil untuk pemeriksaan. Sayangnya dari panggilan … Baca Selengkapnya

Golkar Ajak PDIP Pilih Pemilu dengan Sistem Proporsional Terbuka

JAKARTA, Lingkar.news – Wakil Ketua Umum Partai Golkar, Nurul Arifin mengajak PDI Perjuangan untuk mengikuti suara rakyat memilih sistem proporsional terbuka pada Pemilu 2024. “Ayo Pak Hasto, jangan terlalu keras begitu. Harus mengutamakan mengusung suara rakyat. Berikan rakyat itu pembelajaran politik dengan cara memilih siapa orang-orangnya yang mereka kehendaki dan percaya,” kata Nurul di Jakarta, … Baca Selengkapnya

Truk Mogok di Depan Kantor Pegadaian, Jalur Juwana – Pati Tersendat

PATI,Lingkar.news – Akibat truk mogok di depan Kantor Pegadaian, Juwana, Kabupaten Pati, mengakibatkan arus lalu lintas tersendat, Kamis malam 5 Januari 2023, akibat kejadian tersebut ada sejumlah pengendara kendaraan besar mematikan mesin kendaraan. Menurut penuturan beberapa pengguna jalan, arus melambat sejak perempatan sampang, sehingga antrian kendaraan sampai lampu merah sampang. Salah seorang pengendara dari arah … Baca Selengkapnya

Turun Tangan Atasi Banjir di Semarang, Kementerian PUPR Kerahkan Pompa

SEMARANG, Lingkar.news – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mendatangkan bantuan pompa untuk mengatasi banjir yang melanda daerah Kaligawe di Kota Semarang, Jawa Tengah. “Hari ini saya datangkan pompa dari (Balai Besar Wilayah Sungai/BBWS) Bengawan Solo, dari Jogja, (BBWS) Serayu-Opak, dari Cimanuk, dan dari DKI Jakarta,” ungkap Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, Basuki Hadimuljono saat meninjau penanganan banjir … Baca Selengkapnya

Longsor di Limbangan Kendal, Arus Lalu Lintas Sempat Tersendat

KENDAL, Lingkarjateng.id – Material longsor yang sempat menutup arus lalu lintas di perbatasan antara Desa Gonoharjo dan Desa Ngesrepbalong, Kecamatan Limbangan, Kabupaten Kendal akhirnya dibersihkan pada Kamis, 5 Januari 2023. Menurut Babinsa Ngesrepbalong, Serma Mastur, menjelaskan bahwa tanah longsor yang terjadi pada Rabu, 4 Januari 2023 sore itu sempat menyebabkan kemacetan lalu lintas di jalan … Baca Selengkapnya

Masih Gratis, Biaya Pengobatan Covid-19 Berlaku Hingga Aturan Dicabut

JAKARTA, Lingkar.news – Kepala Biro Komunikasi dan Layanan Publik Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI, Siti Nadia Tarmizi mengatakan, mekanisme pembiayaan pasien Covid-19 oleh pemerintah dinyatakan berakhir jika aturan terkait hal itu resmi dicabut. “Selama aturannya masih belum dicabut, tentu masih berlaku ketentuan lama,” ujar Siti Nadia Tarmizi di Jakarta, pada Selasa, 3 Januari 2023. Aturan pembiayaan … Baca Selengkapnya

Pakar Nilai Pemilu dengan Proporsional Terbuka Picu Money Politic

JAKARTA, Lingkar.news – Pakar hukum dari Pusat Studi Hukum dan Pemerintahan (PUSHAN) Dr. Oce Madril berpendapat, sistem proporsional terbuka dalam pelaksanaan Pemilu dapat memicu adanya politik uang (money politic). “Dalam sistem proporsional terbuka, para caleg orientasinya adalah meraih suara sebanyak-banyaknya, maka berbagai intrik dilakukan termasuk melakukan praktik politik uang. Maka banyak riset menyatakan bahwa, politik … Baca Selengkapnya

Longsor dan Tanah Gerak Rusak Puluhan Rumah di Lebak

LEBAK, Lingkar.news – Puluhan rumah di Kabupaten Lebak, Banten, terdampak longsor dan tanah gerak setelah terjadi hujan lebat pada Selasa, 3 Januari 2023 dini hari hingga pagi. Kepala Seksi Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lebak, Agus Reza Faisal mengimbau kepada masyarakat agar tetap waspada. “Kami minta masyarakat agar mewaspadai curah hujan … Baca Selengkapnya